Arsip Berita
Sejumlah Elemen Masyarakat Borobudur Gelar Deklarasi Dukung G20
10 September 2022 14:34 BERITAMAGELANG.ID - Sejumlah elemen masyarakat di wilayah Candi Borobudur mendeklarasikan dukungan mereka untuk mensukseskan forum Presidensi G20 Indonesia.Deklarasi yang diawali dengan doa lintas iman ini digelar secara sederhana di [...]
Candi Borobudur Dukung Penuh Pelaksanaan G20 di Areanya
10 September 2022 13:43 BERITAMAGELANG.ID - PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko mendukung penuh sejumlah agenda kerja Presidensi G20 Indonesia 2022 dari 7-13 September 2022, di Kompleks Taman Wisata Candi (TWC) Borobudur, Magelang. Langkah [...]
Polres Magelang Salurkan Bantuan 10 Ton Beras Pada Masyarakat Terdampak Kenaikan Harga BBM
10 September 2022 05:59 BERITAMAGELANG.ID - Polres Magelang salurkan bantuan 10 ton beras kepada masyarakat yang terdampak kenaikan harga Bahan Bakar Minyak, Jumat (9/9/2022). Bantuan berupa beras yang dikemas 5 kilogram tersebut dibagikan ke warga di tujuh titik, [...]
Candi Borobudur Bakal Gelar Event BRACE
09 September 2022 17:54 BERITAMAGELANG.ID - Dalam rangka pengembangan dan konektivitas pariwisata kawasan sebagai penyangga Destinasi Pariwisata Super Prioritas, PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (PT TWC) bekerja sama dengan Bitread [...]
Bupati Magelang Serahkan Penghargaan Pemenang UMKM Awards
09 September 2022 11:48 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin menyerahkan penghargaan kepada para pemenang UMKM Awards. Juara I diraih Apsasi Anisa Romas dari Gunungpring Muntilan "Ipang Production" industri konveksi dan sablon. Juara II diraih Joni Setiawan [...]
Kemendikbudristek Gelar Pekan Konsolidasi Tenaga Budaya dan Konferensi Tanah Air
08 September 2022 17:07 BERITAMAGELANG.ID - Kementrian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) menggelar Pekan Konsolidasi Tenaga Budaya (PEKAT) dan Konferensi Tanah Air, di Balkondes Karangrejo Borobudur, Kamis (8-10/2022). PEKAT merupakan ajang [...]
Gelar Apel Kesiapsiagaan Diharapkan Mampu Mengurangi Resiko Bencana
08 September 2022 14:21 BERITAMAGELANG.ID- Bupati Magelang diwakili Asisten Administrasi Umum Setda Kabupaten Magelang Asfuri Muhsis bersama jajaran Forkompimda, Forkompimcam Kecamatan Borobudur dan kepala OPD terkait menghadiri Gelar Apel Kesiapsiagaan dan Pelatihan [...]
Festival Indonesia Bertutur Ramaikan Event G20 di Borobudur
08 September 2022 12:26 BERITAMAGELANG.ID - Untuk pertama kalinya Festival Indonesia Bertutur digelar oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) dan diadakan di kawasan Borobudur , Kabupaten Magelang. Festival bertaraf internasional [...]