Arsip Populer

Urai Kemacetan, Posko Terpadu Lebaran Dipusatkan di Taman Anggrek Mendut

Dilihat 1518 kali 02 Juni 2019 21:08 BERITAMAGELANG.ID - Posko Terpadu Angkutan Lebaran 2019 (1440 H) Kabupaten Magelang, kini difokuskan di Taman Anggrek Mendut Mungkid Magelang. Pada tahun-tahun sebelumnya, Posko Terpadu didirikan di pertigaan Blondo Mungkid Magelang.Kepala Dinas [...]

Menparekraf Wishnutama Akan Gali Potensi Kreatif Sekitar Candi Borobudur

Dilihat 1518 kali 19 Desember 2019 22:41 BERITAMAGELANG.ID - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Wisnuthama Kusubandio akan mengembangkan kawasan candi Borobudur di Magelang. Selain Borobudur, akan coba dikembangkan pula kawasan Joglosemar atau Jogja, Solo dan Semarang. "Kawasan [...]

Jelajah Pusaka Pelaku Seni Tradisional Hidupkan Wisata Sekitar Candi Borobudur

Dilihat 1518 kali 14 Februari 2020 21:51 BERITAMAGELANG.ID - Puluhan pelaku seni tradisional dari berbagai daerah antusias mengikuti kegiatan bertajuk Jelajah Pusaka di wilayah Kabupaten Magelang.Sebanyak 86 peserta dengan antusias mengikuti kegiatan yang menjadi rangkaian Gelar Budaya [...]

Petani Tomat Ngablak Ikuti Sekolah Iklim BMKG

Dilihat 1518 kali 03 Agustus 2020 15:48 BERITAMAGELANG.ID -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika menggelar Sekolah Lapang Iklim (SLI) bagi petani tomat di Desa Jogoyasan, Kecamatan Ngablak, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah (03/08/2020).Secara simbolis Kepala BMKG Dwi Korita [...]

UNIMMA Akan Dirikan Sekolah Tani

Dilihat 1518 kali 20 September 2020 15:05 BERITAMAGELANG.ID - Universitas Muhammadiyah Magelang (Unimma) berencana akan membuat sekolah tani. Rencana ini muncul untuk meningkatkan kesejahteraan mereka. Saat ini,  harga sayur mayur di tingkat petani sedang drop. "Kita ingin bagaimana [...]

Operasi Yustisi Temukan Jumlah Teguran Dan Pelanggaran Masih Tinggi

Dilihat 1518 kali 14 Desember 2020 10:10 BERITAMAGELANG.ID - Untuk menekan atau mencegah berbagai kegiatan masyarakat yang berpotensi menambah angka penyebaran Covid-19, Polres Magelang bersama personel gabungan lainnya melakukan operasi yustisi secara terpadu. Sasaran utama operasi [...]

Sandiaga Uno Luncurkan Kendaraan Listrik Di Desa Wisata Borobudur

Dilihat 1518 kali 17 Mei 2022 14:37 BERITAMAGELANG.ID- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno meluncurkan kendaraan listrik roda dua Grab ramah lingkungan di Desa Wisata Kawasan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Selasa (17/5/2022).Sandiaga Uno [...]

Bupati Serahkan Raperda Pajak dan Retribusi Daerah pada DPRD

Dilihat 1518 kali 12 April 2023 13:38 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin menyerahkan Rancangan Peraturan Daerah tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah serta Raperda tentang Perubahan atas Peraturan Daerah No 3 Tahun 2021 tentang Pembentukan Dana Cadangan  [...]

Jelang Ramadhan, Polres Magelang Musnahkan Ribuan Botol Miras

Dilihat 1517 kali 16 Mei 2018 09:27 BERITAMAGELANG.ID - Jelang bulan suci Ramadhan, Polres Magelang musnahkan ribuan botol minuman keras (miras) hasil pengamanan Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) selama satu setengah bulan terakhir. Dari [...]

Medan Berat, Ratusan Personil Dikerahkan Padamkan Kebakaran Hutan Sumbing

Dilihat 1517 kali 14 Agustus 2019 09:17 BERITAMAGELANG.ID - Kebakaran hutan lindung Gunung Sumbing wilayah Kabupaten Magelang hingga kini belum padam. Jumlah personil yang terlibat dalam proses pemadaman kebaran hutan Gunung Sumbing mencapai 116 [...]