Arsip Populer

Distan Pangan Kabupaten Magelang Dorong Taman Anggrek Bojong Tempat Edukasi dan Budidaya

Dilihat 1553 kali 22 Juli 2023 12:45 BERITAMAGELANG.ID - Taman Anggrek Bojong, Mendut Kecamatan Mungkid Kabupaten Magelang kini memiliki koleksi berbagai jenis tanaman anggrek cantik. Selain menjadi tempat edukasi Taman Anggrek Bojong, Mendut kini juga menjual tanaman anggrek [...]

Antisipasi Abu Vulkanik, BPBD Bagikan Ribuan Masker

Dilihat 1552 kali 21 Mei 2018 11:33 BERITAMAGELANG.ID - Hujan abu terjadi di sebagian kawasan Kabupaten Magelang, Jawa Tengah pasca letusan freatik atau hembusan dari Gunung Merapi, Senin (21/05) dini hari.Kasi Kedaruratan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten [...]

Diserang Hacker, Proses Penghitungan Suara Pilkada Sempat Terkendala

Dilihat 1552 kali 30 Juni 2018 08:05 BERITAMAGELANG.ID - KPU Kabupaten Magelang sempat menghentikan proses penghitungan suara Pilkada Bupati Magelang dan Gubernur Jawa Tengah. Insiden tersebut terjadi karena adanya instruksi dari KPU RI yang menyebutkan server tengah diserang [...]

Ngabuburit, Istri Bupati Magelang Bagikan Santunan Lansia

Dilihat 1552 kali 03 Juni 2019 10:19 BERITAMAGELANG.ID - Istri Bupati Magelang atau Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Magelang, Christanti Zaenal Arifin, bersama teman-temannya yang tergabung dalam ikatan alumni SMAN 1 (SMANSA) Magelang, membagikan santunan kepada sejumlah lansia di [...]

Ditengah Pandemi, Yusuf Dan Niken Rilis Lagu Edukasi dan Motivasi

Dilihat 1552 kali 25 Agustus 2020 08:46 BERITAMAGELANG.ID-- Ditengah kondisi Pandemi Covid-19, salah satu pegiat musik Magelang, Yusuf Wibowo kembali merilis karyanya. Kali ini ia merilis project dengan nama Yusuf Wibowo feat Dhany, setelah beberapa waktu yang lalu menampilkan karya [...]

Dojo Sacha Juara Umum Karate Piala Bupati Magelang

Dilihat 1552 kali 26 November 2020 14:22 BERITAMAGELANG.ID - Dojo Sacha berhasil menjadi juara umum kejuaraan Karate Piala Bupati Magelang Tahun 2020, yang dilaksanakan secara virtual oleh KONI Kabupaten Magelang. Dalam kejuaraan yang pertama kali dilaksanakan secara virtual ini, mereka [...]

Peningkatan Aktivitas Merapi Diharapkan Tidak Pengaruhi Pilkada

Dilihat 1551 kali 23 Mei 2018 20:21 BERITAMAGELANG.ID - Pejabat sementara (Pjs) Bupati Magelang, Tavip Supriyanto berharap, peningkatan aktivitas Gunung Merapi akhir-akhir ini, tidak berpebgaruh pada pelaksanaan Pilkada serentak 27 Juni mendatang. Jika terjadi hal yang [...]

Rapat Pimpinan TNI Polri Bahas Lima Agenda Kamtibmas Jawa Tengah 2020

Dilihat 1551 kali 06 Februari 2020 12:43 BERITAMAGELANG.ID - Membahas lima agenda penting selama tahun 2020, Polda Jawa Tengah bersama dengan Kodam IV Diponegoro dan Pemerintah Jawa Tengah menggelar Rapat Pimpinan di Hotel Atria Magelang Kamis (6/2/2020).Dalam sambutannya, Kapolda Jawa [...]

Pemerintah Ingin Petani Indonesia Maju Dan Modern

Dilihat 1551 kali 10 Januari 2021 06:38 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah menginginkan petani Indonesia maju dan modern, sehingga alat-alat dan mesin pertanian perlu dioptimalkan, sawah-sawah yang belum maksimal agar segera percepatan tanam."Jadi, petani pasti untung, sepanjang ikut [...]

Kabupaten Magelang Serahkan Obor Virtual PeSoNas 2022 Kepada Kabupaten Banjarnegara

Dilihat 1551 kali 11 Mei 2022 18:17 BERITAMAGELANG.ID- Kepala Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Magelang, Achmad Husein melaksanakan serah terima obor virtual dan ekspresi seni budaya Pekan Special Olympics Nasional (PeSoNas) 2022 di Pendopo Dipayuda [...]