Arsip Populer
11 Kali Guguran Lava Gunung Merapi Terjadi Pekan Ini
Dilihat 2400 kali 25 Februari 2023 12:41 BERITAMAGELANG.ID - Dalam rentang waktu 17 hingga 23 Februari 2023 terjadi sebanyak 11 kalau guguran lava yang terjadi di Gunung Merapi. Hal tersebut disampaikan Kepala BPPTKG Yogyakarta, Agus Budi Santoso, Sabtu (25/2).Menurutnya, guguran lava [...]
Bupati Beri Arahan Pada Finalis Duta Wisata Kabupaten Magelang
Dilihat 2400 kali 09 Maret 2023 08:40 BERITAMAGELANG.ID - Duta Wisata Kabupaten Magelang diharapkan bisa menambah semangat untuk terus membawa Kabupaten Magelang lebih baik ke depannya, serta bisa berkarya untuk bangsa dan negara. Hal ini ditekankan oleh Bupati Magelang Zaenal [...]
Gubernur Jateng Lepas Ribuan Pelari Borobudur Marathon 2018
Dilihat 2399 kali 18 November 2018 09:34 BERITAMAGELANG.ID - Ribuan pelari meramaikan Borobudur Marathon 2018. Ajang Internasional yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Tengah didukung oleh Bank Jateng itu ini digelar Minggu (18/11) pagi.Dalam kesempatan tersebut, Gubernur [...]
HUT Bhayangkara, Kapolres Magelang Beri Sejumlah Penghargaan dan Hadiah Masyarakat
Dilihat 2399 kali 10 Juli 2019 11:45 BERITAMAGELANG.ID - Polres Magelang, Polda Jawa Tengah, menggelar Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke-73 di Lapangan drh Soepardi Kota Mungkid, Rabu (10/7). Saat upacara tersebut, Kapolres Magelang, AKBP Yudianto Adhi [...]
BPBD Kabupaten Magelang Siaga Kekeringan Hingga Oktober
Dilihat 2399 kali 23 September 2019 12:30 BERITAMAGELANG.ID - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPDB) Kabupaten Magelang memperkirakan, puncak musim kemarau masih akan terjadi hingga akhir Oktober 2019. Warga yang dilanda kekeringan untuk Kabupaten Magelang tersebar di lereng [...]
Hutan Gunung Andong Terbakar, Jalur Pendakian Ditutup
Dilihat 2399 kali 12 Agustus 2023 09:25 BERITAMAGELANG.ID - Petugas gabungan di Kabupaten Magelang melakukan penyisiran untuk memastikan kondisi pasca kebakaran hutan Gunung Andong yang terjadi pada Kamis (10/8/2023). Demi keselamatan bersama jalur pendakian Gunung Andong juga ditutup [...]
Pemkab Magelang Terus Dorong Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah
Dilihat 2399 kali 08 Maret 2024 09:30 BERITAMAGELANG.ID - Dalam upaya memperkuat kemandirian fiskal di Kabupaten Magelang, optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang bersumber dari sektor penerimaan pajak daerah, menjadi suatu keharusan, karena pajak daerah merupakan instrumen [...]
Telomoyo Panen Pengunjung di Momen Libur Sekolah
Dilihat 2399 kali 09 Juli 2024 14:31 BERITAMAGELANG.ID - Objek wisata Gunung Telomoyo panen wisatawan pada musim libur sekolah tahun ini. Jumlah pengunjung naik secara signifikan mencapai 63 ribu sejak bulan lalu."Kenaikannya sangat signifikan saat musim libur sekolah tahun ini [...]