Arsip Populer

Sistem “Jarwo” Digadang-Gadang Tingkatkan Produksi Gabah

Dilihat 1773 kali 06 Februari 2018 00:00 BERITAMAGELANG.ID - Anggota Koramil 15/ Dukun Kodim 0705/ Magelang melaksanakan pendampingan dan pelatihan penanaman padi dengan sistem/ pola jajar legowo (jarwo) di lahan seluas 0,25 hektar milik Lina Suspitasari, anggota Kelompok Tani Lestari [...]

41 Warga Salam Sembuh Covid-19

Dilihat 1773 kali 03 Agustus 2021 20:53 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 41 pasien terkonfirmasi Covid-19 dari Kecamatan Salam, Kabupaten Magelang, Selasa (3/8/2021) dinyatakan sembuh. Total hari ini ada tambahan 222 pasien terkonfirmasi sembuh. Namun masih ada 105 tambahan pasien [...]

Bupati Zaenal Arifin Serahkan 1 Unit Mobil Ambulance Pada Kades Krincing

Dilihat 1771 kali 09 Juli 2020 13:58 BERITAMAGELANG.ID-- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang menyerahkan bantuan berupa 1 unit mobil ambulance kepada Kepala Desa Krincing, Kecamatan Secang sebagai salah satu sarana penanganan Covid-19. Penyerahan unit ambulance tersebut [...]

World Wayang Way Digelar Sederhana Sebagai Budaya Investasi Masa Depan

Dilihat 1771 kali 06 November 2021 19:14 BERITAMAGELANG.ID - Peringatan Hari Wayang Sedunia (World Wayang Way) digelar sederhana di Borobudur, Sabtu (6/11) sore. Kegiatan yang dimotori oleh Sanggar Kinara-Kinari Borobudur tersebut digelar di Omah Mbudur, Dusun Jowahan Desa Wanurejo [...]

Dua Orang Ditangkap, Kapolres Magelang Musnahkan Puluhan Kilogram Mercon

Dilihat 1770 kali 11 Juni 2018 18:08 BERITAMAGELANG.ID - Kepolisian Resor Magelang berhasil membekuk dua pelaku pembuat bahan peledak berbahaya berinisial SJ (41) dan MTQ (43). Mereka ditangkap di lokasi berbeda karena memproduksi bahan peledak berbahaya sebagai bahan pembuatan [...]

Pemkab Magelang Beri Fasilitas Mudik Gratis

Dilihat 1770 kali 01 Juni 2019 13:26 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Perhubungan Kabupaten Magelang memberi fasilitas mudik gratis bantuan Gubernur Bank Jateng dan Pemda Provinsi setempat. Pemberangkatan mudik gratis dilepas oleh Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo di Museum Purna [...]

Pemkab Magelang Raih Penghargaan Lembaga Prestasi Indonesia Dunia

Dilihat 1770 kali 19 November 2019 13:22 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang bekerja sama dengan PP Paud Dikmas Jateng menggelar Festival Ilmuwan Cilik di Lapangan drh Soepardi, Kota Mungkid, Selasa (19/11/2019).Luar biasanya, dengan mengangkat tema 'Menyiapkan Generasi [...]

Bupati: Pilkades Kabupaten Magelang Berjalan Lancar dan Kondusif

Dilihat 1770 kali 24 November 2019 14:35 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang bersama jajaran Forkopimda melakukan pemantauan Pilkades serentak tahun 2019 di dua titik, yaitu Desa Karangrejo, Kecamatan Borobudur dan Desa Sumberarum, Kecamatan Tempuran.Bupati Magelang, Zaenal Arifin [...]

Penutupan Objek Wisata Magelang Diperpanjang

Dilihat 1769 kali 30 Maret 2020 17:17 BERITAMAGELANG.ID - Terkait pencegahan penyebaran Covid-19, melalui Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Magelang memperpanjang penutupan objek wisata yang dikelolanya.Kepala Dinas Pariwisata Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten [...]

Warga Wanurejo Borobudur Hanya Buka Satu Akses Keluar Masuk Desa

Dilihat 1769 kali 30 Maret 2020 22:01 BERITAMAGELANG.ID -  Camat Borobudur, Joni Indarto mengatakan, penyakit Covid-19 diharapkan tidak ditanggapi dengan reaksi berlebihan, misalnya dengan cara melakukan upaya penutupan atau lockdown. Pasalnya, upaya penutupan dan menolak [...]