Arsip Populer

Waspada Cuaca Ekstreem di Magelang

Dilihat 2866 kali 04 Juli 2024 17:30 BERITAMAGELANG.ID-Cuaca ekstrem berupa hujan dengan intensitas sedang-lebat yang dapat disertai petir/kilat dan angin kencang berpotensi terjadi di beberapa wilayah Jawa Tengah termasuk Kabupaten Magelang pada tanggal 4 - 6 Juli 2024.Demikian [...]

Lima Ribu Warga Magelang Terima Sertifikat Tanah Dari Presiden Jokowi

Dilihat 2862 kali 30 Agustus 2019 18:20 BERITAMAGELANG.ID - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo membagikan sertifikat hak atas tanah kepada 5.000 warga Kabupaten Magelang yang dilakukan di Stadion Gemilang Bumirejo Mertoyudan, Jumat (30/8). Secara simbolis Jokowi menyerahkan [...]

Urgensi Data untuk Mendukung Pelaksanaan Program Prioritas Sapta Cipta Bupati Magelang

Dilihat 2862 kali 25 Maret 2025 15:11 BERITAMAGELANG.ID - Kepala Bappeda Litbangda Kabupaten Magelang M. Taufik Hidayat Yahya memaparkan urgensi data untuk mendukung pelaksanaan program prioritas Sapta Cipta Bupati dan Wakil Bupati Magelang 2025-2029. Pemaparan dilakukan di Command [...]

Puskesmas Ngablak Bagikan Obat Cacing di Sekolah

Dilihat 2862 kali 08 Agustus 2025 10:18 BERITAMAGELANG.ID - Dalam upaya meningkatkan kesehatan anak-anak, Puskesmas Ngablak mengadakan program pemberian obat cacing di sejumlah sekolah menengah pertama di wilayah Kecamatan Ngablak, Kabupaten Magelang, Jumat (8/8). Sekolah tersebut [...]

Dinsos PPKB PPPA Kabupaten Magelang Selenggarakan Kegiatan Orientasi Penggunaan KKA Bagi BKB dan PKB

Dilihat 2861 kali 25 Juli 2023 07:48 BERITAMAGELANG.ID-Dalam rangka meningkatkan kemampuan keluarga memantau  tumbuh kembang anak, Dinas Sosial PPKB PPPA Kabupaten Magelang menyelenggarakan Orientasi Penggunaan KKA (Kartu Kembang Anak) bagi Kelompok Bina Keluarga Balita (BKB) [...]

Kinerja Luar Biasa, Empat Anggota Raih Rewards Kapolres Magelang

Dilihat 2860 kali 07 Maret 2018 12:13 BERITAMAGELANG.ID - Kapolres Magelang, AKBP Hari Purnomo, memberikan reward kepada 4 Anggotanya yang melaksanakan tugas di atas rata - rata. Keempat anggota Polres Magelang tersebut, yakni Ipda Winadi, dengan [...]

Balkon Bike Pit-Pitan Mubeng Borobudur Tembus Ribuan Goweser

Dilihat 2860 kali 08 September 2019 11:35 BERITAMAGELANG.ID - Tak kurang dari 3.000 pesepeda tumplek blek di Lapangan Balkondes Wringinputih Borobudur, dalam event bertajuk Balkon Bike 'Ngepit Bareng Mubeng Borobudur', Minggu (8/9). Event yang menempuh jarak 11 km tersebut, [...]

Jemunak, Camilan Buka Puasa Khas Gunungpring Muntilan

Dilihat 2860 kali 20 April 2021 09:02 BERITAMAGELANG.ID - Memasuki bulan Ramadan, beragam kuliner khas untuk menemani buka puasa biasanya bermunculan. Masih dengan cita rasa yang manis, kuliner satu ini wajib anda coba sebagai penganan takjil. Namanya Jemunak. Uniknya, makanan [...]

Rahasia Prabowo Sukses Budi Daya Kelengkeng Organik Unggul

Dilihat 2860 kali 10 Mei 2024 11:05 BERITAMAGELANG.ID - Seorang petani muda di Kabupaten Magelang sukses mengembangkan tanaman buah kelengkeng secara organik dengan kualitas unggul berukuran besar, dagingnya tebal namun bijinya kecil. Berkat kerja kerasnya pula, ia mulai meraup [...]

Umat Buddha Semayamkan Api Abadi di Candi Mendut

Dilihat 2859 kali 27 Mei 2018 22:05 BERITAMAGELANG.ID - Umat Buddha menggelar upacara pengambilan Api Abadi, Minggu (27/05). Ketua Perwakilan Umat Buddha Indonesia (Walubi), Hartati Murdaya mengatakan prosesi pengambilan Api Abadi merupakan salah [...]