Arsip Populer
Pasokan Petani Normal, Harga Cabai Mulai Turun
Dilihat 2700 kali 19 Januari 2025 09:08 BERITAMAGELANG.ID - Sempat menyentuh Rp80.000/kg di tingkat petani, harga cabai rawit merah di Kabupaten Magelang mulai turun di kisaran Rp50.000/kg. Demikian pula cabai merah keriting yang semula di tingkat petani mencapai Rp55.000/kg kini turun [...]
Konser Letto Hipnotis Ribuan Pengunjung Ketep Summit Festival 2018
Dilihat 2699 kali 21 Oktober 2018 04:26 BERITAMAGELANG.ID - Di antara kabut dan hawa dingin, penampilan grup band Letto pada Sabtu malam (20/10) mampu menghipnotis ribuan wisatawan di Ketep Summit Festival Magelang Jawa Tengah. Agenda tahunan yang digelar oleh Dinas Pariwisata [...]
Job Fair Kabupaten Magelang Diserbu Masyarakat
Dilihat 2699 kali 17 Juli 2019 13:43 BERITAMAGELANG.ID - Guna menekan penurunan angka pengangguran, Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Magelang menyelenggarakan Pameran Bursa Kerja atau Job Fair 2019 di Atrium Artos Mall Mertoyudan Kabupaten Magelang, pada 17- 18 [...]
Aksi Kolaborasi Pelukis Indonesia dan Vietnam di Candi Borobudur
Dilihat 2699 kali 21 Juli 2019 18:41 BERITAMAGELANG.ID - Duduk lesehan beralaskan rumput, puluhan Seniman Indonesia dan Vietnam melukis bersama di Taman Kenari, pelataran Candi Borobudur Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Minggu (21/7). Semua karya yang dihasilkan itu akan [...]
Sambut 1 Muharram 1442 H Warga Lereng Sumbing Gelar Tradisi Wiwitan Panen Kopi
Dilihat 2698 kali 20 Agustus 2020 11:43 BERITAMAGELANG.ID - Masyarakat Desa Krinjing, Kecamatan Kajoran, Kabupaten Magelang menggelar tradisi wiwitan panen kopi. Dalam tradisi ini warga mengarak puluhan tumpeng, ambeng dan ingkung ayam. Tradisi wiwitan ini sebagai wujud rasa syukur [...]
Kelompok Tani Terima Bantuan Alat dan Asuransi Usaha Tani
Dilihat 2697 kali 11 November 2020 13:15 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin bersama Anggota Komisi IV DPR RI, Vita Ervina menyerahkan bantuan Alsintan (alat mesin pertanian) dan uang klaim asuransi pertanian secara simbolis kepada para kelompok tani, Rabu (11/11/2020) di [...]
PAUD HI di Kabupaten Magelang Langkah Wujudkan Generasi Emas
Dilihat 2696 kali 07 Agustus 2019 09:03 BERITAMAGELANG.ID - Sebagai kelanjutan dari peneguhan pengembangan Holistik Integratif (HI) bagi anak usia dini, salah satu Mitra Bappenas bersama Asisten Deputi Kemenko PMK meninjau langsung pengembangan PAUD HI di wilayah Kabupaten [...]
Kabupaten Magelang Tawarkan Berbagai Destinasi Wisata Alam
Dilihat 2696 kali 17 Mei 2021 14:21 BERITAMAGELANG.ID - Lebih dari seminggu ditutup, mulai 18 Mei 2021 dari Kabupaten Magelang, menawarkan daya Tarik wisata kaya oksigen, yakni kawasan pegunungan yang bisa menjadi pilihan bagi wisatawan. Namun, tetap menerapkan protokol kesehatan [...]