Arsip Populer

Permintaan Kopi Asal Jawa Tengah Tembus 23.000 Ton Tiap Tahun

Dilihat 2984 kali 18 November 2020 18:03 BERITAMAGELANG.ID - Dinas Pertanian dan Perkebunan (Distanbun) Jawa Tengah, melakukan berbagai upaya mendorong petani kopi di Kabupaten Magelang untuk terus meningkatkan produktivitas hasil perkebunan, terutama jenis arabika."Permintaan ekspor [...]

BKKBN Akan Masukan Pendidikan Kesehatan Reproduksi Dalam Kurikulum Sekolah

Dilihat 2983 kali 05 Agustus 2019 16:42 BERITAMAGELANG.ID - Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) akan membuat sejumlah terobosan dalam hal pendidikan keluarga. Pemerintah Kabupaten Magelang sendiri, melalui Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk dan [...]

Menoreh Trail Run Donasi Untuk Sekolah di Desa Ngargogondo Borobudur

Dilihat 2983 kali 29 September 2019 22:03 BERITAMAGELANG.ID - Menoreh Trail Run Charity 2019 (MTR) sukses digelar pada Minggu (29/9) di Balkondes Ngargogondo Borobudur Kabupaten Magelang.Diikuti 500 peserta, kegiatan tersebut juga bertujuan untuk amal, yaitu membantu peningkatan kualitas [...]

BPPTKG Prediksi Erupsi Merapi Tidak Sebesar 2010

Dilihat 2983 kali 04 Desember 2020 17:06 BERITAMAGELANG.ID - Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) memprediksi erupsi Merapi kali ini mengulangi pola sebelumnya. "Kalau kita lihat datanya tidak seperti 2010, lebih kecil dan lebih besar dari [...]

Rumah Tenun, Destinasi Eduwisata Baru di Magelang

Dilihat 2983 kali 01 Desember 2021 18:54 BERITAMAGELANG.ID - Satu lagi pilihan destinasi wisata hadir di Kabupaten Magelang. Rumah Tenun Magelang hadir dengan membawa konsep eduwisata dari bahan serat alam yang diolah dan dibuat menjadi kerajinan interior bernilai tinggi.Destinasi yang [...]

BNNK Magelang Gelar Workshop Anti Narkoba untuk Guru

Dilihat 2983 kali 17 September 2025 16:02 BERITAMAGELANG.ID - BNN Kabupaten Magelang menyelenggarakan Workshop Penggiat P4GN bersama guru SMP dari 25 kecamatan di Kabupaten Magelang, Rabu (17/9). Kegiatan ini dalam rangka pelaksanaan Kota/Kabupaten Tanggap Ancaman Bahaya Narkoba (KOTAN). [...]

Razia, Petugas Amankan Puluhan Orang Gila dan Pengemis di Magelang

Dilihat 2982 kali 27 Februari 2018 12:47 BERITAMAGELANG.ID - Sebanyak 13 orang gila dan gelandangan diamankan dalam kegiatan razia pengemis, gelandangan, orang terlantar dan orang gila di wilayah Muntilan dan Secang Magelang Jawa Tengah. Selanjutnya, langsung dilakukan pendataan dan [...]

Atlet Pencak Silat Kabupaten Magelang Go International

Dilihat 2981 kali 31 Juli 2019 16:19 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang, memberikan apresiasi terhadap dua siswi MI Al Jihad 1 Kebonrejo, Salaman, yang menjadi juara pencak silat tingkat internasional di Bali. Mereka berdua mendapatkan uang pembinaan dari Pemkab [...]

Satgas Pengawasan Covid-19 DPRD Apresiasi Layanan RS Merah Putih

Dilihat 2980 kali 05 Juni 2020 14:12 BERITAMAGELANG.ID - Tim Satgas Pengawasan Covid-19 DPRD Kabupaten Magelang sangat mengapresiasi kinerja RSUD Merah Putih khususnya dalam penanganan pasien corona.Menurut Ketua Tim Pengawasan Covid-19 DPRD Kabupaten Magelang, Grengseng Pamuji, [...]

Peringati Hardiknas, Disdikbud Selenggarakan Gelar Karya Pendidikan

Dilihat 2977 kali 02 Mei 2024 14:52 BERITAMAGELANG.ID- Memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tingkat Kabupaten Magelang Tahun 2024, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Magelang menyelenggarakan kegiatan 'Gelar Karya Pendidikan' mulai tanggal 2 hingga 4 Mei 2024 di [...]