Arsip Kategori


Bupati Magelang Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana Angin Kencang
22 Oktober 2019 10:39 BERITAMAGELANG.ID - Pemerintah Kabupaten Magelang menetapkan status darurat atas bencana angin puting beliung yang melanda beberapa kecamatan pada 20-21 Oktober 2019.Bencana tersebut juga telah mengakibatkan banyak kerusakan rumah warga, sehingga [...]
Korban Angin Kencang Merbabu Kekurangan Air Bersih
22 Oktober 2019 07:22 BERITAMAGELANG.ID - Bencana angin kencang pada Minggu hingga Senin (20-21/10) di Kabupaten Magelang mengakibatkan akses penghubung antar dusun dan desa di lereng Gunung Merbabu terputus.Setelah angin reda, pada Selasa (22/10) warga mulai [...]
Dampak Angin Kencang, Ribuan Jiwa Terpaksa Mengungsi
22 Oktober 2019 05:36 BERITAMAGELANG.ID - Wilayah terdampak bencana angin kencang pada 20-21 Oktober 2019, di Kabupaten Magelang tersebar di tujuh kecamatan, ribuan jiwa terpaksa mengungsi.Data sementara yang dirilis Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) [...]
Ulang Tahun BPBD, Bupati Magelang Apresiasi Jasa Relawan
21 Oktober 2019 16:54 BERITAMAGELANG.ID - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Magelang merayakan ulang tahunnya yang ke - 8 di pendopo BPBD, Senin (21/10). Acara yang dilakukan dengan pemotongan nasi tumpeng oleh Bupati Magelang Zaenal Arifin itu [...]
Angin Kencang Merbabu Rusak Gedung Sekolah
21 Oktober 2019 11:48 BERITAMAGELANG.ID - Akibat dilanda angin kencang, sebuah bangunan sekolah di lereng Gunung Merbabu Kabupaten Magelang, rusak. Demi keselamatan para siswa, pihak sekolah terpaksa meliburkan kegiatan belajar mengajar siswanya.Salah satu ruang kelas [...]
Angin Kencang Disertai Debu Melanda Pemukiman Lereng Gunung Merbabu
21 Oktober 2019 11:31 BERITAMAGELANG.ID - Angin kencang melanda pemukiman warga di lereng Gunung Merbabu Kabupaten Magelang Minggu hingga Senin (20-21/10). Akibat kejadian itu warga dilanda kepanikan dan aktivitas lumpuh."Kita sejak semalam, tidak berani di dalam [...]
Ratusan Kios Pasar Tradisional Blabak Ludes Terbakar
18 Oktober 2019 00:36 BERITAMAGELANG.ID - Kebakaran hebat melanda pasar tradisional Blabak/ Kecamatan Mungkid Kabupaten Magelang, Kamis (17/10). Salah satu warga di sekitar lokasi, Sodikin mengatakan jika api pertama kali terlihat sekitar pukul 20.49 [...]
Paseso Merapi Magelang Tembus Top 45 Inovasi Layanan Publik
16 Oktober 2019 17:17 BERITAMAGELANG.ID - Bupati Magelang Zaenal Arifin menerima penghargaan TOP 45 Inovasi Pelayanan Publik dari Wakil Presiden Republik Indonesia Jusuf Kala didampingi Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Syafrudin, atas [...]