Arsip Kategori

Harga Tembakau Anjlok Akibat Hujan Abu Merapi

01 September 2021 16:54 BERITAMAGELANG.ID - Harga jual tembakau di Desa Paten II Kecamatan Dukun Kabupaten Magelang, turun drastis menjadi Rp1.000 sampai Rp1.500 per kilogram. Hal itu disebabkan abu gunung Merapi yang masih menempel pada tanaman tembakau belum luruh dan [...]

Damkar Magelang Semprot Abu Vulkanik Merapi di Pos Babadan

21 Agustus 2021 15:44 BERITAMAGELANG.ID - UPT Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Magelang menerjunkan personil untuk membersihkan endapan abu vulkanik di Pos Pengamatan Gunung Merapi (PGM) Babadan Desa Krinjing Kecamatan Dukun Kabupaten Magelang, Sabtu [...]

Hujan Abu Vulkanik Juga Berdampak Pada Sektor Perikanan

20 Agustus 2021 14:56 BERITAMAGELANG.ID - Dampak erupsi Gunung Merapi awal pekan ini juga dirasakan oleh masyarakat pembudi daya bibit ikan, khususnya yang berada di wilayah Kecamatan Pakis Kabupaten Magelang karena wilayah tersebut mengalami hujan abu vulkanik cukup [...]

Distan Pangan Antisipasi Dampak Hujan Abu Vulkanik Merapi

19 Agustus 2021 16:40 BERITAMAGELANG.ID  - Peningkatan aktivitas Gunung Merapi menyebabkan hujan abu vulkanik di sejumlah pemukiman warga dan lahan pertanian. Dinas Pertanian dan Pangan (Distan Pangan) Kabupaten Magelang menghitung kerugian akibat hujan material [...]

Dukung KSPN Borobudur, BASARNAS Berkantor di Magelang

18 Agustus 2021 16:38 BERITAMAGELANG.ID - Dalam mendukung program Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN), Badan SAR Nasional (BASARNAS) mulai Agustus 2021 berkantor di Kabupaten Magelang.Kantor yang diberi nama Unit Siaga SAR Borobudur tersebut berada di Kota [...]

BPPTKG Imbau Warga Tidak Beraktivitas di Alur Sungai Merapi

16 Agustus 2021 16:43 BERITAMAGELANG.ID - Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) memastikan warga untuk menjauh dari zona bahaya awan panas Gunung Merapi.Kepala BPPTKG Hanik Humaida mengatakan awan panas Merapi pada Senin [...]

BPBD Kabupaten Magelang Antisipasi Dampak Hujan Abu Vulkanik Merapi

16 Agustus 2021 11:51 BERITAMAGELANG.ID - Gunung Merapi kembali erupsi pada Senin (16/8/2021) pagi berupa awan panas guguran sejauh 3.500 meter ke barat daya yang berdampak hujan abu vulkanik di sejumlah wilayah Kabupaten Magelang."Dampaknya cukup parah, khususnya di [...]

Hujan Abu Vulkanik Merapi Menerpa Candi Borobudur

12 Agustus 2021 18:34 BERITAMAGELANG.ID - Hujan abu vulkanik Gunung Merapi menepa Candi Borobudur di Kabupaten Magelang Kamis (12/8/2021). Balai Konservasi Borobudur (BKB) masih berkoordinasi dengan BPPTKG tentang kondisi Gunung Merapi guna menentukan langkah, apakah [...]

Hujan Abu Vulkanik Merapi, BPBD Bagikan Ribuan Masker

09 Agustus 2021 09:39 BERITAMAGELANG.ID - Untuk mengantisipasi dampak kesehatan akibat pengaruh abu vulkanik Merapi, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Magelang bertindak cepat membagikan masker pada warga, Minggu (8/8/2021).Pembagian masker [...]

BPBD Kabupaten Magelang Salurkan 10 Ton Beras Bagi Warga Isoman

30 Juli 2021 10:04 BERITAMAGELANG.ID - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Magelang menyiapkan keperluan logistik bagi warga yang melakukan isolasi mandiri. Dengan adanya bantuan logistik ini, warga diharapkan tidak perlu khawatir untuk memenuhi [...]